memendam,diam,membisu,tak terungkap,mencoba memahami tapi ahkk.itu sulit..cinta terpendam?kamu pernah merasakan hal itu?rasa yang sangat besar,rasa ingin memiliki namun kita seperti terbelenggu perasaan yang tak mampu kita ungkapkan,merasa tak percaya diri dan tetap diam dalam ruangan yang tak terlihat,memperhatikan dari kejauhan ,melihatnya tersenyum itu sudah cukup untuk kita,hanya berkhayal dapat memegang erat tangannya,hayalan yang membuat kita tertidur,dan bermimpi,mimpi yang gak tahu kapan berakhirnya,berakhir dengan akhir yang bahagia atau..menyedihkan.
faktanya banyak banget orang yang ternyata jadi secret admire atau pengagum rahasia,nih buktinya ,ternyata banyak banget orang yang nyari lagu tentang memendam perasaan,ini peringkat ke 3 dari semua postingan aku, bayangin peringkat ketiga dari 199 tulisan aku,keren kan?makanya faktanya memang banyak orang-orang yang lebih memilih jadi secret admire.
aku ?aku juga pernah jadi secret admire,entah saat aku sd,entah itu saat aku smp atau saat aku sma,kalau kuliah?aku juga pernah.
kenapa lebih memilih jadi secret admire?
kalau aku kenapa lebih memilih jadi pengagum rahasia,itu karna merasa minder,gak pede,takut kalau perasaan orang yang aku kagumi ternyata perasaannya gak sama kaya aku,dan yang lebih jelas karna perasaan ini salah,sangat salah,karna aku mengaggumi orang yang sudah memiliki seseorag spesial,enggak salah juga sih kalau memendam perasaan,tapi aku merasa bersalah kalau nanti perasaan mengaggumi ini berubah menjadi perasaan cinta,perasaan sayang atau perasaan ingin memiliki.aku takut sangat takut.
akankah suatu saat mengungkapkannya?
jika waktunya tepat,jika waktu memaksaku untuk mengungkapkannya ,aku dengan senang hati akan mengatakan kalimat yang sangat tabu aku ucapkan untuk sekarang ini.
kalimat apa itu?
"aku mengaggumimu....jika tuhan mengijinkan maka ijinkanlah aku mengatakan kalau perasaan ini berubah menjadi perasaan mencintai,maka biarkanlah aku menyayangimu,mendampingimu sampai tuhan memisahkan kita"
kalau ternyata dia membalas perkataanmu seperti ini "maafkan aku..perasaanku hanya perasaan biasa perasaan yang sangat jauh dari kata cinta,perasaan ini hanya perasaan seorang teman,apa kau tak keberatan?"kamu mau menjawab apa?
aku akan menjawab " maka biarkanlah perasaan ini tumbuh terus sampai daun-daun yang ada di hatiku berguguran sampai daun terakhir jatuh,akan kutuliskan namamu di daun terakhir,lalu aku akan menaruhnya di lipatan buku tua itu,buku yang akan menjadi saksi,saksi akan daun terakhir yang jatuh tepat di jantung hatiku,maka sekarang pergilah dengan orang yang jauh lebih baik dari aku,karna aku hanyalah seorang pengagum rahasia yang bermimpi memiliki bunga indah ,bunga yang aku harapkan dalam pohon yang tumbuh di hatiku,namun jika pohon ini tetap tak berbunga,aku rela perasaan ini mati dengan seiringnya berjalannya waktu,meski akar-akar yang ada akan membekas sampai hujan kembali datang dan membuat pohon ini kembali tumbuh,pergilah aku merelakanmu." bagaimana?jawabanku sempurna?
apa kau tak merasa sedih merekannya?
sedih?apalah arti kata "sedih" untuku? jika kata itu lebih dari apa yang sekarang aku rasakan.
jadi,karna kau takut mendengar jawabannya sehingga kau memilih untuk memendam perasaan?
ya! kamu benar,aku lebih memilih diam..aku takut kalau pengungkapanku akan berakhir seperti itu,berakhir dengan dengan daun-daun yang berguguran jatuh,mungkin aku seorang pengecut karna tak mampu mendengar jawabanya,tapi aku yakin dengan diam ini maka pohon yang aku tanam di hatiku akan tetap hidup meski tak berbunga.
sampai kapan pohon itu tetap tumbuh tak berbunga?
aku tak tahu,mungkin sampai ada benih pohon lain yang tuhan tanam di hatiku
terakhir,apa kau nyaman dengan perasaanmu sekarang?perasaan mencintai tanpa mengungkapkan?
jujur itu pertanyaan yang sangat sulit,aku manusia...aku juga ingin dicintai dan mencintai orang yang aku cintai, perasaan ini sangat berat sangat lelah ,tapi aku yakin tuhan sudah menuliskan semua cerita tentangku,meskipun saat ini aku hanya jadi seorang pengagum rahasia ,tapi aku yakin jika sudah saatnya tuhan akan menunjukan jalan untukku.entah itu jalan untuk menyatukanku dengannya atau malah jalan yang akan membawaku semakin jauh, meskipun nanti menjauhkanku aku harus tetap yakin,akan ada benih yang akan tuhan tanamkan di hatiku.aku serahkan semua atas kehendaknya.
itulah jika aku menjadi pengagum rahasia,apa kalian sama sepertiku?untuk hal ini aku gak punya tips khusus,aku sendiri masih bingung tentang hal ini, menjadi pengagum rahasia itu sangat melelahkan untuku,melelahkan ketika harus meihat orang yang yang kita kagumi bahagia dengan orang lain,kita tak mampu berbuat apa-apa,hanya tetap memandangnya dari kejauhan.sakit sangat sakit.
jika diantara kalian punya masukan atau bahkan tips tentang pengagum rahasia,komentar ajah di kolom komentar.see you guys,,,,,
Hmmm aq juga skrg lagi ngerasain hal sma kaya bacaan ini.
ReplyDeleteSkrg aq lagi suka sma sseorang yang bisa di ktakan blum begitu kenal sma dia..
Tpi tak tau knp aq mulai menyukainya pdhl aq tau dia punya kkasih yang sgat dia cintai.
Saking sukanya aq sma dia aq slalu liat foto2nya bahkan aq simpan di hp aq,hmm sakit jga sih pas liat dia nge post fto sama kksihnya..tpi mau gimna lagi ya? Aq hanya seorang pengagum rahasia,dan bahkan dia tidak pernah tau kalo aq suka banget sama dia,aq takut ungkapin perasaan aq sma dia krna takut jgn jawabnnya malah bikin nyesek lagi. Dan smpe skrgpun aq gak tau solusiny gimana..?? Ingin aq hapuskn semua ttg dia tapi aq sangat menyukainya 😔 :(
aku pernah loh kaya kamu,bahkan aku sabar lebih dari 2 taun aku memendam perasaan ,aku tau soal pacarnya,aku tau soal masalahnya,aku tau segalanya,sampai pada akhirnya tuhan menakdirkan aku sama dia sekarang,dia sekarang jadi pacar aku,kok bisa?satu hal SABAR,biarkan semua mengalir,iktin alurnya,jalani sebagai seorang teman terlebih dahulu..kalau udah takdir mah ingsaalloh.semangat!
DeleteIya sih tapi aq dah coba untuk bisa menjadi temennya,eh malah dia gak ngerespon sama skali..tapi udah deh gpp,mungkin bukan tipenya kali..
DeleteYa mungkin emang takdirnya udh begini udah jmblo selama 4 thn sih.. Tapi syukur masih kuat and sabar . :)
Btw thx sarannya ya..